Jusuf Muda Dalam adalah satu-satunya menteri di Indonesia yang dijatuhi hukuman mati karena kasus korupsi. Ia terlibat penyalahgunaan dana negara Rp97 miliar.